Pasang Tombol Share Facebook Plus Counter

Kali ini hantu facebook berbagi tips Pasang Tombol Share Facebook Plus Counter untuk tiap artikel, tombol share ini bersifat tunggal sebab tombol share ini tidak seperti tombol share dari addthis yang memuat beberapa pilihan. Tombol share ini murni buatan facebook
yang menggabungkan jumlah share dari masing-masing posting. Ok kita langsung saja bagai mana cara memasangnya.

Silahkan login dengan Id Blogger Anda, pilih [Rancangan-Edit Html]. Jangan lupa centang Expand Template Widget, kemudian cari code ini:

<b:if cond='data:post.url'>

jika susah mencarinya tekan tombol F3 lalu masukkan code yang ingin Anda cari. Jika sudah ketemu copy dan paste code berikut tepat di dibawah code tadi



<a href='http://www.facebook.com/sharer.php' name='fb_share' type='button_count'>Bagikan</a><script src='http://static.ak.fbcdn.net/connect.php/js/FB.Share' type='text/javascript'/>


Dan hasilnya akan seperti ini: Bagikan 

Klik Untuk Memastikan.

Selamat Mencoba 
◄ Newer Post Older Post ►
 

Copyright 2011 Tips Facebook | Tips Blog | Tips Komputer is proudly powered by blogger.com