Mengatur Status Online Dan Offline Di Facebook

Untuk mengatur status online dan offline di facebook sebenarnya sangat sederhana, tetapi tentu kita punya alasan tersendiri mengapa status kita ketika online ingin kita ubah dari online menjadi offline.

alasannya tentu berbeda-beda, mungkin salah satunya karena kita tidak ingin diganggu dengan obrolan yang kerap kali muncul, isi pesannya juga tentu bermacam-macam yang jika misalnya tidak kita jawab bisa dipastikan mungkin sipengirim akan sedikit kecewa.

untuk mengatur status kita di facebook dari online menjadi offline, silahkan ikuti tips dibawah ini:
1. yang pasti masuk dulu melalui akun anda di facebook.
2. lihat disudut kanan bawah [Obrolan], klik jendela itu.

3. Klik Opsi [jadikan offline]
pilihan tersebut akan membuat status kita menjadi offline untuk semua teman. jika ingin membuat status offline untuk orang tertentu saja, maka ikuti kembali langkah di bawah ini.:



1.  Klik Daftra Teman Dan Buat Daftar Baru, Beri Nama Sesuka Anda
2. Setelah Anda Selesai Memberi Nama, Klik Sunting tepat disebelah Nama yang Anda Buat Tadi
3.Setelah Jendela Baru Terbuka, Pilih Teman yang Ingin Anda Jadikan Offline Untuk Status Anda.
 4. Setelah Semua Ritual Diatas Selesai, Langkah Terakhir Adalah, Klik Icon Yang Berwarna Hijau Untuk Menjadikan Status Anda Ofline

Selamat Mencoba Semoga Berhasil.
◄ Newer Post Older Post ►
 

Copyright 2011 Tips Facebook | Tips Blog | Tips Komputer is proudly powered by blogger.com